
Pagelaran Karya Project Profil Penguatan Pelajar Pancasila dengan tema kearifan lokal.
Secara geografis letak SMK Muhammadiyah 1 Tangerang dekat dengan Danau Cipondoh, Hal ini yang kami manfaatkan dengan tumbuhan yang hidup di perairan yang tenang yaitu eceng gondok.
SMK Muhammadiyah 1 Tangerang berkolaborasi dengan Ratu Eceng Gondok, sehingga para siswa diberikan keterampilan dalam menganyam serta memanfaatkan eceng gondok.